Prediksi Skor Barcelona VS PSG: Blaugrana Diunggulkan!

Prediksi Skor Barcelona VS  PSG: Blaugrana Diunggulkan!

Barcelona VS PSG--

Namun dalam beberapa pertemuan terakhir, PSG lebih dominan. Mereka pernah menaklukkan Barcelona 4-1 pada tahun 2021 dan meraih hasil positif lagi pada tahun 2024. Jika kali ini Les Parisiens kembali berjaya di markas Blaugrana, mereka akan tercatat sebagai tim pertama yang mengalahkan Barcelona tiga kali berturut-turut di kandang dalam sejarah kompetisi Eropa.

Prediksi Line-up Barcelona vs PSG

Barcelona (Hansi Film): Szczesny; Kounde, Cubarsi, Araujo, Martin; Pedri, De Jong; Yamal, Olmo, Rashford; Lewandowski.

Paris Saint-Germain (Luis Enrique): Chevalier; Hakimi, Zabarnyi, Pacho, Mendes; Lee, Vitinha, Zaire-Emery; Mbaye, Ramos, Barcola.

Kalau melihat tren performa kedua tim, prediksi skor bisa mengarah ke laga yang cukup ketat.

Barcelona berada dalam kondisi bagus dengan catatan gol tinggi, apalagi di kandang mereka sangat produktif.

PSG datang sebagai juara bertahan, namun kondisi skuad mereka pincang karena banyak pemain yang cedera.

Dengan situasi ini, kemungkinan besar Barcelona lebih diunggulkan. Skor realistisnya bisa: Barcelona 2 – 1 PSG

Tapi kalau PSG mampu memanfaatkan serangan balik lewat lini depan yang masih berbahaya, hasil imbang seperti 2 – 2 juga sangat mungkin. (*)

Sumber: